Pada contoh saya mencoba mengarahkan search engine untuk menemukan http://prospekbisnisonline.blogspot.com pada keyword Bisnis di Internet. Sehingga nantinya search engine akan mempopulerkan blog saya di keyword Bisnis di Internet.
Untuk itu sangat penting sekali memaksimalkan anchor text dengan cara :
- Sebaiknya anchor text mengandung keyword yang anda targetkan
Misalkan anda menargetkan 3 keyword, yaitu Bisnis Online, Bisnis di Internet, Bisnis dari Rumah. Gunakan anchor text di ketiga keyword tersebut dalam kegiatan link building yang anda lakukan.
- Anchor text harus relevan dengan halaman yang dituju
Jangan sampai anchor textnya mengenai Bisnis di Internet tetapi halaman yang dituju membicarakan makanan, hobi atau lainnya.
- Panjang dari anchor text tidak lebih dari 60 karakter
Untuk keyword Bisnis di Internet, hanya 18 karakter saja. Huruf, spasi atau tanda baca lainnya dihitung 1 karakter.
- Anchor text sebaiknya ada di nama domain, judul blog, judul postingan, meta tags atau meta description.
Semoga bermanfaat.
11 komentar:
Anchor text itu sebaiknya ditaruh dimana mas? Di artikel blog atau di kolom komentar? Thanks ya sharingnya
Foredi : Dua-duanya sob, internal link(artikel blog dll) dan eksternal link (komentar pada saat blogwalking dll)bagus untuk SEO.
sep...thanks bos infonya
nice info....
terimakasih untuk infonya.
salam kenal :)
bagus bagus bagus tanks infonya
Terima kasih informasinya...sangat bermanfaat dan salam kenal...
Ternyata anchor teks begitu penting ya dalam optimasi seo.
Reviewa : sangat penting sob.
sedang memperdalam ilmu achor text bro, baru taw kalo gak boleh lebih dari 60 karakter, thanks anyway.
Langsung coba ya Gan....
Souvenir Pernikahan
setiap huruf, spasi dan tanda baca lainyan dihitung 1 karakter dan panjang dari anchor text tidak lebih dari 60 karakter.
terima kasih untuk infonya .
Posting Komentar
Harap tidak memberikan komentar SPAM, Komentar SPAM akan dihapus